Pelaksanaan Reuni akbar Ikatan Alumni Lereng Gunung Sago yang seharusnya dilaksanakan tahun lalu dengan keadaan Negara dalam masa pandemi sehingga penyelengaraan diundur. Syukur Alhamdulillah dari tanggal 3 Juni sampai 5 Juni 2022 telah dapat dilaksanakan secara off line di Kampus Legusa.
Acara utama dalam Reuni Akbar adalah menetapkan ketua dan kepengurusan IKALEGUSA Tahun Pengabdian @022- 2025 telah dapat dikukuhkan. Rencana Pengukuhan dilakanakan saat pelepasan Alumni angkatan ke XL pada tanggal 18 Juni 2022.

PENGURUS INTI IKALEGUSA Tahun Pengabdian 2022 – 2025
KETUA UMUM : MHD. ZEN (8)
WAKIL KETUA : YANIUS (1)
SEKRETARIS : YULRATEAN (13)
WAKIL SEKRETARIS : YANI IDALITA SAMIAN (7)
BENDAHARA UMUM : Hj. WINDA WAHYUNI (13)

BIDANG ORGANISASI
KOORDINATOR : DEPRIANTO DT.SIRI (7))
ANGGOTA :

1. RASYIDIN SIKUMBANG (1
2. SADAKTA MUNIR (2)
3. NURHASISWAN DT. MARAJO SATI (4)
4. ISHARDI (4)
5. BUJANG K (7)
6. JEFRI (13)

BIDANG DANA
KOORDINATOR : FAJRIN KOPMIL (22)
ANGGOTA :

1. OLFIDAYANTI (1)
2. SYAIFUL WATHAN (SPMA)
3. H.ADRIAN (3)
4. YURNALIS (4)
5. EDRIMAL DT. ULAK CUMANO (6)
6. EPI REPELITA (6)
7. HERMAIDIWANDI (6)
8. TUTI MAIYARTI (7)
9. RINA PERMATATI (8)
10. AKMAL ARIFIN (9)

BIDANG USAHA
KOORDINATOR : ASRUL GAZALI (13)
ANGGOTA :

1. SURYADI ISYA (SPMA)
2. JONI AKMAL Dt.GANDUANG (8
3. RINALDI (9)
4. IDHAM ILYAS (14)
5. ELMIZANA (19)
6. MISNARNO (19)

BIDANG HUMAS
KOORDINATOR : ILHAM MASNI (8)
ANGGOTA :

1. YEFRI (7)
2. ELVI BASRA (7)
3. IHSAN ASDA PUTRA (8)
4. IRSAN (29)
5. AGUS MITA RAHMI (28)
6. JAFRIKA (17)
7. HABIBBURAHMAN (29)
8. WIDO PRATAMA (25)
9. SUHERMAN (15)
10. AHMAD GHIFARI (33)

Acara sangat meriah dengan datangnya semua perwakilan semua angkatan dari ank I sampai XXXIX dan Kepala sekolah yang lama serta Bapak ibu guru yang dulu mengabdi memberikan ilmu dan keterampilan serta manajemen di sekolah. Diantaranya yang berkesempatan hadir adalah : Ir. Sutan Daulay (medan), Ir. Fauzal Boer(Payakumbuh), drs. Nensardi MMPd (tj. Pati) , drh. Marwan Daod(aceh), Ir. Agus Triyanto, MP(bogor), Hendri Jaya,S.St, Tukiyat, Harizal B, SPd, Asrizal, Irwandi, Amin, Junaidi, Minda Suprihatin, Sumarni, Wenidelfia,
Sehingga dengan ada nya beliau dapat bercengkrama sesuai dengan jamannnya, dan kebetulan Bpk Ir. M. Zain Syarief dengan berat hati tidak dapat hadir karena Ibu Zein dalam keadaan sakit, semoga beliau cepat sembuh seperti semula.

Kepala Sekolah Syarbaini, S.Pt, M.P yang juga Alumni ank ke 3 mengharapkan Pengurus dapat menjalankan roda organisasi IKALEGUSA yang mempunyai modal KORSA, silaturahmi, diberbagai wilayah bahkan diluar Negeri, Solidnya pertemanan(angakatan/ Daerah) serta banyaknya Alumni yang berhasil di berbagai bidang (Mandiri, Swasta, dan dipemerintahan) dapat merangkul semua Alumni sehingga Program kerja dapat dituntaskan dan berdaya guna serta berhasil guna .

Pada acara ini juga dilaksanakan pendonor darah untuk PMI, acara bergembira mengenang selama masa sekolah dan diakhiri dengan main KIM pada malam terakhir. Tak lupa diberitahukan bahwa Mesjid Taqwa sudah mulai direnovasi dengan bantuan Alumni yang mana penghuni / Warga kampus Legusa telah jauh lebih banyak, sehingga dapat ikut andil dalam pembentukan karakter siswa.
Semoga dengan terbentuknya kepengurusan yang baru dan suasana Pandemi berlalu dengan cepat sehingga Program dan rencana aksi yang telah dimusyawarahkan dapat berjalan dengan baik. Dan marilah kita doakan Ketua terpilih serta jajarannya sebagai pengurus dalam keadaan sehat serta tercapai apa yang dicita kita semua.

Terimaksih yang tak terhingga kepada panitia pelaksana Reuni Akbar yang ke 8 yang dimotori oleh angkatan 7 dan OSIS periode 2021/2022 yang telah bekerja Tunggang Tunggik Basitungkin dalam rangka mensukseskan jalannya acara tanpa mengenal waktu.

@VIVAIKALEGUSA
@VIVASMKPPPATAS
(mrk)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *